Wednesday, 10 September 2014

Puisi Persahabatan Pendek, Kau dan Aku Satu

Beberapa hari ini tema puisi yang diusung memang merupakan puisi tentang sahabat atau persahabatan. Kali ini juga masih dengan tema yang sama, judul puisinya kali adalah "Aku dan Kau Satu". Mau tahu betapa romantis dan indahnya kisah persahabatan yang ada pada puisi ini? 

Bila mana ada satu kata indah yang bagus untuk seorang sahabat mungkin adalah "kau dan aku satu", kalimat tersebut menggambarkan kedekatan emosional antara dua orang sahabat. Untuk anda yang sayang dengan sahabat, anda bisa mempersembahkan puisi ini untuknya. Puisi yang cukup singkat namun penuh makna. Apakah anda ingin membacanya?

Bagi anda yang selalu setia dengan website ini, berikut kami hadirkan untuk anda yaitu sebuah Puisi Persahabatan Pendek yang bagus. Puisi tersebut yaitu di bawah ini.

Aku dan Kau Satu

Kau aku sakit, apa kamu sakit
Tentu, iya sahabat
Kalau ku kecewa, apa kau merasa
Pasti, akan ikut menderita karnanya
Aku dan kau,
Benar satu, itu yang ku tahu
Benar satu, memang benar
Kau dan aku satu sahabat
Binar mataku adalah cahayamu
Senyum manisku menjadi jiwaku
Tak ku biarkan kau tertatih
Ku biarkan kau bersedih tak mungkin
Janji hati satu jiwa
Kata hati tak terungkap
Sahabat kan jadi sahabat
Satu melawan debu belenggu
Aku dan Kau Satu By: Mandes

Tidaklah bijak jika kita meninggalkan sahabat kita sendiri, tak pantas jika kita membiarkannya menderita. Seperti pecinta sejati, kita dan sahabat adalah satu. Mudah-mudahan Puisi Persahabatan Pendek di atas bisa menjadi sumber inspirasi bagi anda semua. Dengan puisi tersebut semoga anda bisa lebih menghargai apa arti sahabat bagi anda. Terima kasih!